DMI Selesaikan Pembangunan Masjid Semi Permanen Kedua di Jalur Gaza
Dewan Masjid Indonesia (DMI) telah berhasil merampungkan pembangunan masjid semi permanen kedua di di kawasan Shuja’iyya, Gaza Utara pada pekan kedua Ramadan tahun ini. Masjid ini dibangun di atas reruntuhan bekas Masjid Bseiso, yang hancur dibom tentara zionis Israel. Masjid ini memiliki luas 300 meter persegi dan telah dilengkapi dengan berbagai fasilitas dasar untuk mendukung […]