Berita

3.000 Maba UI Sambut Meriah Khafilah MTQMN XIV

DMI.OR.ID, DEPOK – Sekitar 3.000 mahasiswa baru (maba) Universitas Indonesia (UI) tahun ajaran 2015 bersama-sama menyanyikan empat buah lagu dengan judul: Indonesia Raya, Mars Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ), Satu Nusa Satu Bangsa, dan Garuda Pancasila. Keempat lagu itu dinyanyikan di Balairung UI, Kampus UI, Depok, dalam acara pembukaan MTQ Mahasiswa Nasional (MN) XIV pada Sabtu […]

Ikuti MTQMN XIV, Ini Pesan Rektor Unpara

DMI.OR.ID, PALANGKA RAYA – Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Mahasiswa Nasional (MN) XIV merupakan ajang yang sangat tepat untuk menjain silaturrahmi dengan para peserta dari perguruan tinggi lainnya sembari tetap menjaga nama baik kampus. Rektor Universitas Palangkaraya (Unpara), Prof. Dr. Ferdinand, MS, menyatakan hal itu di aula Rapat Rektor Unpar, Selasa (28/7), saat memberikan pengaraha dan […]

Wakil Rektor Unissula: Peserta MTQMN XIV Sepatutnya Menghayati Al-Qur’an

DMI.OR.ID, SEMARANG – Para peserta Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Mahasiswa Nasional (MN) XIV sudah sepatutnya menghayati Al-Qur’an melalui cabang-cabang yang dilombakan dalam MTQMN XIV di kampus Universitas Indonesia, Depok. Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan Universitas Islam Sultan Agung (Unissula), Sarjuni, S.Ag, M.Hum, menyatakan hal itu pada Kamis (30/7), sebagaimana dikutip dari laman www.republika.co.id. “Harapan saya, […]

Rektor UTM: MTQMN XIV Ajang Kembangkan Nuansa Islami

DMI.OR.ID, BANGKALAN – Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Mahasiswa Nasional (MN) XIV merupakan ajang yang tepat untuk mengembangkan nuansa Islami dalam kehidupan sehari-hari di kampus. Rektor Universitas Trunojoyo Madura (UTM), Dr. Drs. Ec. H. Muh. Syarif, M. Si, menyatakan hal itu pada Senin (6/7). UTM mengirimkan 22 mahasiswa untuk berkompetisi dalam ajang MTQMN XIV ini. “Sama […]

Rektor Unimed: MTQMN XIV Ajang Dakwah dan Silaturrahmi Antar Universitas

DMI.OR.ID, MEDAN – Musabaqah Tilawatil Qur’an Mahasiswa Nasional (MTQMN) XIV merupakan ajang untuk berdakwah sekaligus menjalin silaturrahim dengan seluruh peserta dari berbagai perguruan tinggi se-Indonesia. Rektor Universitas Negeri Medan (Unimed), Prof. Syawal Gultom, M.Pd, menyatakan hal itu pada Rabu (29/7) di ruang rapat Rektor, Gedung Rektorat Unimed, saat menerima kafilah (kontingen) Unimed yang akan berkompetisi […]

Rektor Unpad: Jadikan MTQMN XIV Sebagai Lahan Untuk Berdakwah

DMI.OR.ID, SUMEDANG – Universitas Padjajaran turut berpartisipasi aktif dalam perhelatan akbar Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Mahasiswa Nasional (MN) XIV di Kampus Universitas Indonesia (UI), Depok, pada Sabtu (1/8) hingga Sabtu (8/8). Seperti dikutip dari laman www.unpad.ac.id, sebanyak 21 mahasiswa Unpad siap berkompetisi dalam ajang MTQMN XIV ini. Mereka terpilih mewakili Unpad pasca serangkaian seleksi dan […]

Turki Akan Meriahkan MTQMN XIV di Kampus UI

DMI.OR.ID, DEPOK – Salah satu negara sahabat Indonesia yang turut aktif memeriahkan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Mahasiswa Nasional (MN) XIV adalah Turki. Negara berpenduduk mayoritas Muslim di perbatasan benua Eropa dan Asia ini akan menampilkan pertunjukan seni dan budaya Islami khas Turki seperti pameran dan demo Lukisan Ebru. Dalam rilis yang diterima DMI.OR.ID, salah satu […]

MTQMN XIV Akan Tampilkan Tiga Dimensi Pemahaman Al-Qur’an

DMI.OR.ID, JAKARTA – Sebagai tuan rumah Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Mahasiswa Nasional (MN) XIV, Universitas Indonesia (UI) akan menampilkan tiga dimensi pemahaman Al-Qur’an dalam bentuk audio dan visual saat acara pembukaan MTQMN XIV pada Sabtu (1/8) malam. Koordinator acara MTQMN XIV, Dr. H. Abdul Muta’ali, MA, MIP, yang juga Direktur Pusat Kajian Timur Tengah dan […]

1.001 Angklung Akan Meriahkan Penutupan MTQMN XIV

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pertunjukan 1.001 angklung akan memeriahkan acara penutupan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Mahasiswa Nasional (MN) XIV di balairung kampus Universitas Indonesia (UI), Depok, pada Jum’at (7/8). Direktur Kemahasiswaan UI, Dr. H. Arman Nefi, SH, MH, yang juga Ketua Panitia MTQMN XIV menyatakan hal itu pada Kamis (23/7) siang, saat diwawancarai DMI.OR.ID di kampus […]

Kekeringan, PP DMI Imbau Warga Sholat Istisqa’

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) mengimbau ummat Islam yang bermukim di daerah-daerah yang sedang mengalami kekeringan untuk segera melaksanakan sholat Istisqa’ (shalat khusus untuk minta hujan) agar Allah SWT menurunkan hujan. Ketua PP DMI Bidang Sarana, Hukum dan Wakaf, Drs. H. Muhammad Natsir Zubaidi, menganjurkan hal itu dalam rilisnya kepada […]