Berantas Penyalahgunaan Narkoba, BNNK-DMI Binjai Pererat Kerja Sama
DMI.OR.ID, BINJAI – Pimpinan Daerah (PD) Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kota Binjai berkunjung dan bersilaturrahim dengan pimpinan Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Binjai pada Jumat (16/9) di Kantor BNNK Binjai, Jalan Gatot Subroto, Kelurahan Bandar Sinembah, Kecamatan Binjai Barat, Kota Binjai. Seperti dikutip dari laman http://harianandalas.com/, kunjungan ini bertujuan untuk mempererat kerja sama dan jalinan […]
