Krisis Kemanusiaan, Minoritas Uyghur, dan Webinar PRIMA DMI-UHRP-Pamasta-Go Hijrah

DMI.OR.ID, JAKARTA – Krisis kemanusiaan terhadap minoritas Muslim etnik Uyghur di Provinsi Xinjiang Uyghur Autonomous Region (XUAR), Republik Rakat China (RRC), menjadi pokok bahasan dari Seminar Daring Internasional bertema Meneropong Sejarah Krisis Kemanusiaan Terhadap Minoritas Muslim: Telaah Awal Kasus Uyghur. Seminar daring internasional ini diselenggarakan pada Sabtu (19/12/20) oleh Perhimpunan Remaja Masjid (PRIMA) Dewan Masjid […]

Dunia Menantang JK

“Saya tidak akan pernah ragukan keikhlasan Pak Jusuf Kalla karena saya sendiri telah kenal anda dengan baik. Makanya ketika bapak  mau datang saya sangat bersyukur karena ternyata bapak tidak membiarkan kami jalan sendiri” Kutipan bernada getir dan penuh keyakinan pada upaya Jusuf Kalla mendamaikan perang Afghanistan di atas, adalah ungkapan tertulis dari Dr. Abdullah Abdullah […]

Misi Perdamaian Afghanistan

Kunjungan selama beberapa hari Pak Jusuf Kalla (JK) ke Kabul (Afghanistan) sangatlah penting, tidak saja untuk menghentikan konflik dan membangun perdamaian di Afghanistan, akan tetapi juga diharapkan bisa menjadi kontribusi penting terwujudnya tatanan dunia yang damai dan aman. Selain penulis, ada beberapa anggota delegasi lainnya yang membersamai JK membawa missi perdamaian ini yaitu Prof Hamid Awaluddin, KH […]

Pihak-Pihak Berkonflik Harus Diajak Bicara

PEMERINTAH Afghanistan secara resmi meminta Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla dan ulama-ulama Indonesia menjadi mediator dalam perundingan damai di antara pihak yang berkonflik di negara tersebut. Presiden Afghanistan Ashraf Ghani sangat mengharapkan kemampuan mediasi dan negosiasi yang dilakukan Kalla bisa mengakhiri perang yang sudah berlangsung selama 40 tahun tersebut. Wartawan Media Indonesia Emir […]

JK Sering ke Luar Negeri, Ternyata Ini Alasannya

JAKARTA – Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 RI Muhammad Jusuf Kalla (JK) mengungkapkan alasannya sering bepergian ke negara muslim yang masih atau tidak berkonflik lagi. Dirinya mengungkapkan bahwa bepergian itu karena ingin melaksanakan amanat dalam pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 . “Tentu banyak menanyakan mengapa saya harus ke Afghanistan dan mungkin minggu depan ke tempat lain […]

15 Tahun Lalu: Jusuf Kalla, Tsunami Aceh, dan Perdamaian di Serambi Mekkah

JAKARTA, KOMPAS.com – Tanggal 26 Desember 2004, 15 tahun silam, menjadi momen duka bagi Indonesia. Aceh diguncang gempa bumi bermagnitudo 9,3 di dasar laut dengan kedalaman 10 kilometer yang lokasinya berjarak 149 kilometer dari Meulaboh. Usai gempa, gelombang tsunami berkekuatan rambat mencapai 800 kilometer per jam menerjang Serambi Mekkah. Aceh luluh lantak. Sekitar 170.000 orang […]

JK Ajak Afghanistan Kirim Anak Mudanya Belajar di Indonesia

KETUA Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla mengundang ulama dan pelajar dari Afghanistan untuk belajar di institusi pendidikan di Indonesia. JK dan juga Majelis Ulama Indonesia (MUI) akan mengusahakan adanya beasiswa untuk belajar di Indonesia. “Kita akan menyediakan beasiswa untuk belajar di Indonesia dan memberikan pengetahuan mengenai dunia pendidikan di Indonesia,” kata JK di depan […]

Momen JK Sholat Jumat Bersama Presiden Afghanistan

REPUBLIKA.CO.ID, KABUL — Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla melaksanakan Sholat Jumat bersama Presiden Republik Islam Afghanistan Ashraf Ghani di Masjid ARG Palace, Komplek Istana Kepresidenan Afghanistan, Kabul, Jumat (25/12). Presiden Ashraf Ghani mengharapkan Jusuf Kalla bisa menjadi mediator perundingan pemerintah Afghanistan dan Taliban demi terciptanya Perdamaian di Afganistan. Sumber : https://republika.co.id/berita/qlwcvd375/momen-jk-sholat-jumat-bersama-presiden-afghanistan

Bertemu JK, Presiden Afghanistan Sebut Ingin Adopsi Tata Kelola Masjid di Indonesia

Merdeka.com – Presiden Afghanistan, Ashraf Ghani melakukan tatap muka dengan Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI), Jusuf Kalla (JK). Selain meminta JK menjadi mediator perdamaian Afghanistan dengan Taliban, Ashraf juga ingin mengadopsi tata kelola masjid di Indonesia. “Masjid di Indonesia itu adalah pusat ibadah sekaligus pusat aktivitas sosial. Itu yang saya bayangkan kita bisa adopsi di […]

Presiden Ghani Minta JK Mediasi Pertemuan dengan Taliban

REPUBLIKA.CO.ID, KABUL — Presiden Republik Islam Afghanistan Ashraf Ghani meminta kesediaan Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI), yang Wakil Presiden RI ke 10 dan 12, Jusuf Kalla (JK) menjadi mediator perundingan dengan kelompok Taliban. Ghani optimistis konflik berkepanjangan antara pemerintah Afghanistan dengan kelompok Taliban akan segera berakhir. Hal itu disampaikan Ghani ketika bertemu JK untuk membahas […]