Video: “Rencana Muspimnas PRIMA DMI dan Muslim ‘Youth Connection’ 2021”
DMI.OR.ID, JAKARTA – Video pada akun Youtube Tawaf TV di laman https://youtu.be/Wh1A57gL9xg merupakan cuplikan video konferensi dari Pimpinan Pusat (PP) Perhimpunan Remaja Masjid (PRIMA) Dewan Masjid Indonesia (DMI) terkait penyelenggaraan acara Musyawarah Pimpinan Nasional (Muspimnas) 2021. Video konferensi ini berlangsung pada Selasa (30/11) dan terdiri dari penjelasan acara oleh Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) PRIMA DMI, Ahmad Arafat […]