KPAI: Tarik Peredaran Buku-Buku Anak Bernuansa Penyimpangan Seksual

DMI.OR.ID, JAKARTA – Ancaman kekerasan seksual terhadap anak-anak di Indonesia semakin meningkat akhir-akhir ini. Apalagi dengan terbitnya buku cerita anak-anak berjudul: Aku Berani Tidur Sendiri yang mengandung konten tidak ramah anak dan cenderung ke arah penyimpangan seksual. Buku yang diterbitkan oleh PT. Tiga Serangkai ini juga harus segera ditarik dari peredaran di publik. Ketua Komisi Perlindungan Anak […]

DMI Sosialisasikan Sistem Da’i Online di Tujuh Masjid

DMI.OR.ID, JAKARTA – Tim Manajemen Aplikasi Android Dewan Masjid Indonesia (DMI) telah mensosialisasikan sistem aplikasi Da’i Online di tujuh masjid yang tersebar di Provinsi Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta. Peluncuran aplikasi secara resmi bertempat di Masjid Agung Sunda Kelapa (MASK), Jakarta, pada Jumat (10/2). Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Pimpinan Pusat (PP) DMI, Drs. H. Muhammad Natsir Zubaidi, dan Sekretaris […]

Presiden Joko Shalat Maghrib di Masjid Raya Al-Fattah

DMI.OR.ID, AMBON – Masjid Raya Al-Fattah di Kota Ambon, Maluku, menjadi saksi bisu dari kehadiran Presiden Republik Indonesia (RI), Ir. H. Joko Widodo, saat mengikuti sholat Maghrib berjamaah pada Rabu (8/2) siang bersama sejumlah menteri dan pejabat negara lainnya. Seperti dilansir dari laman http://www.antaranews.com, beberapa menit sebelum azan Maghrib berkumandang. Presiden Joko Widodo dan rombongan Kabinet […]

Apa Arti Kafir?

Kafir adalah istilah keagamaan (Islam) dalam bahasa Arab, yang secara harfiah berarti “(orang) yang menutup diri”. Bentuk noun-nya adalah “kufur” yang berarti “penyangkalan atau pengingkaran”. Secara istilah (terminologis), “Kafir”  berarti “orang yang menutup atau  menyangkal atau mengingkari “Kebenaran” (dengan K besar yang berarti Tuhan), sekaligus menutupi atau mengingkari bukti-bukti tentang adanya Kebenaran Tuhan. Inilah karena […]

DMI Bali Salurkan Bantuan untuk Korban Longsor Kintamani

DMI.OR.ID, DENPASAR – Pimpinan Wilayah (PW) Dewan Masjid Indonesia (DMI) Provinsi Bali bersama Pimpinan Pusat (PP) DMI telah menyalurkan bantuan kemanusiaan berupa logistik sembilan bahan pokok (sembako) kepada para korban bencana longsor dan banjir bandang di Kintamani, Kabupaten Bangli, Provinsi Bali, pada Senin (13/2). Penyerahan bantuan ini dipimpin langsung oleh Ketua PW DMI Provinsi Bali, Ustaz H. […]

DMI: Masyarakat Harus Menghargai dan Menghormati Pilihan Politik Masing-Masing

SumberDMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) mengimbau masyarakat untuk saling menghargai dan menghormati pilihan politik masing-masing dalam kontestasi Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) serentak yang dilakukan sejumlah daerah di Indonesia. Sekretaris Jenderal (Sekjen) PP DMI, Drs. H. Imam Addaruqutni, M.A., menyatakan hal itu pada Jumat (10/2), seperti dikutip dari laman www.republika.co.id. “DMI […]

DMI: Kekuasaan Manusia Tidak Lepas Dari Takdir Allah SWT

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) menegaskan bahwa kekuasaan yang ada pada manusia tidak terlepas dari takdir dan kehendak Allah SWT Yang Maha Berkuasa  di seluruh alam semesta ciptaan-Nya. Wakil Ketua Umum (Waketum) PP DMI, Drs. KH. Masdar Farid Mas’udi, M.Si., menyatakan hal itu pada Kamis (2/2), dalam wawancara khusus dengan Liputan […]

DMI Dorong Klasifikasi Muballigh dan Da’i Sesuai Keahliannya

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) sedang mendorong adanya klasifikasi terhadap muballigh, khatib, dan da’i sesuai dengan keahlian di bidangnya masing-masing, misalnya ahli tafsir dan ahli fiqh Islam. Ketua Umum PP DMI, DR. H. Muhammad Jusuf Kalla, yang juga Wakil Presiden (Wapres) RI, menyatakan hal itu pada Jumat (3/1), seperti dikutip […]

DMI Tolak Wacana Sertifikasi Khatib/ Da’i oleh Pemerintah

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) menolak dengan tegas wacana sertifikasi atau standardisasi terhadap khatib dan da’i oleh pemerintah. Pasalnya sertifikasi itu menjadi ranah organisasi masyarakat (ormas) keagamaan seperti Majelis Ulama Indonesia (MUI). Sekretaris Jenderal (Sekjen) PP DMI, Drs. H. Imam Addaruqutni, M.A., menyatakan hal itu pada Senin (13/2) malam, di […]

DMI Bungo Operasikan Satu Unit Mobil Akustik Masjid

DMI.OR.ID, TEBO – Pimpinan WIlayah (PW) Dewan Masjid Indonesia (DMI) Provinsi Jambi menyerahkan satu unit mobil pemelihara akustik masjid kepada Pimpinan Daerah (PD) DMI Kabupaten Bungo pada Senin (6/2), bertempat di Masjid Agung Al-Mubarok, Muaro Bungo, Kabupaten Bungo, Provinsi Jambi. Prosesi ini dipimpin langsung oleh Ketua PW DMI Provinsi Jambi, Ir. H. Haviz Husaini, M.M. Ia juga menyerahkan kunci […]