DMI Selesaikan Pembangunan Masjid Semi-Permanen Pertama di Gaza, Palestina

Di tengah kehancuran akibat agresi militer Israel, harapan baru muncul bagi warga di kamp pengungsian di wilayah Jalur Gaza Utara. Dewan Masjid Indonesia atau DMI telah membangun masjid semi permanen pertama di Jalan Jediideh, menggantikan masjid Al-Rahman dan Al-Quran yang hancur akibat serangan rudal. Kehadiran masjid ini menjadi simbol keteguhan dan semangat warga Gaza dalam […]
Baca Selengkapnya

Subscribe Us

On Youtube

Video: Peringati Nuzulul Qur’an, Sekjen DMI Pimpin Pembacaan Do’a

DMI.OR.ID, JAKARTA – Sekretaris Jenderal (Sekjen) Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI), Drs. H. Imam Addaruqutni, M.A., memimpin pembacaan doa bersama dalam acara Peringatan Nuzulul Qur’an 1438 Hijriah di Istana Negara, Jakarta, pada Senin (12/7) malam, bertepatan dengan 17 Ramadhan 1438 Hijriah.

Acara ini dihadiri oleh Presiden Republik Indonesia (RI), Ir. H. Joko Widodo, dan Wakil Presiden (Wapres) RI, DR. H. Muhammad Jusuf Kalla, serta jajaran menteri Kabinet Kerja. Hal yang istimewa dalam peringatan kali ini ialah ikut sertanya ratusan anak-anak yatim piatu. Bahkan Istana negara menggelar Lomba Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ).

Lomba MTQ ini menjadi istimewa karena diikuti oleh ratusan anak-anak yatim patu dari panti asuhan yag ada di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek).

Berikut ini adalah video lengkap acara Peringatan Nuzulul Qura’n pada Senin (12/7) malam di Istana Negara, Jakarta. Selamat Menyaksikan !

Bagikan ke :