Kemampuan Bicara
Apapun ilmu yang kita miliki dan gelar kesarjanaan yang kita sandang, kemampuan bicara dihadapan banyak orang mutlak diperlukan. Belajar dan membiasakan diri membuat kita semakin trampil. Seorang alumni pesantren terkenal di negeri kita ikut belajar dakwah di Khairu Ummah, lembaga dakwah yang saya pimpin. Pada akhir pertemuan ia berkomentar: “Terus terang, saya baru tahu kalau […]
