Alhamdulillah, Aplikasi DMI Tampilkan Informasi 61.036 Masjid

DMI.OR.ID, JAKARTA – Alhamdulillahi Rabbil A’lamin, Aplikasi Dewan Masjid Indonesia (DMI) telah mencatat data akurat dari 61.036 masjid yang tersebar di berbagai wilayah di Indonesia. Data ini diperoleh DMI.OR.ID pada Senin (8/7), Pukul 08:00 Waktu Indonesia Barat (WIB). Berdasarkan pantauan DMI.OR.ID pada Aplikasi DMI, setiap masjid selalu (bersifat wajib) menyajikan informasi tentang nama masjid, foto […]

DMI Operasionalkan 100 Mobil Akustik di 30 Provinsi

DMI.OR.ID, JAKARTA – Tim Program Akustik Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) telah mengoperasikan 100 unit mobil pemelihara akustik DMI di berbagai wilayah di Indonesia. Hal ini bertujuan untuk menunjang kegiatan revitalisasi akustik masjid oleh DMI. Anggota Tim Program Akustik PP DMI, Musfidarizal, S.E., M.M., menyatakan hal itu pada Jumat (5/7) sore, saat diwawancarai […]

Alhamdulillah, DMI Telah Revitalisasi Akustik di 52.663 Masjid

DMI.OR.ID, JAKARTA – Berdasarkan data sementara yang diperoleh Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI), sejak tahun 2014 hingga Mei 2019 atau 5,5 tahun terakhir, Tim Program Akustik DMI telah merevitalisasi akustik atau sound system di 52.663 masjid di seluruh Indonesia. Anggota Tim Program Akustik DMI, Musfidarizal, S.E., M.M., menyatakan hal itu pada Jumat (5/7) sore, […]

Optimalkan Fungsi Masjid, DMI Biak Numfor Gelar Rakerda

DMI.OR.ID, BIAK NUMFOR – Pimpinan Daerah (PD) Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kabupaten Biak Numfor, Provinsi Papua, telah menyelenggarakan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) pada Kamis (7/3), bertempat di Aula II Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP), Yayasan Pendidikan Islam (YAPIS), Biak Numfor, Papua. Seperti dikutip dari laman http://rri.co.id/, Rakerda ini mengangkat tema Peran DMI Sebagai Wadah Perjuangan […]

Video: DMI Mengutuk Keras Kasus Penitaan Masjid di Bogor

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) mengutuk keras atas peristiwa penistaan agama yang terjadi pada Ahad (30/6). Dalam peristiwa ini, terdapat anjing yang dibawa masuk ke dalam Masjid Al Munawaroh, Kelurahan Sentul, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, oleh seorang ibu bernama SM (52 tahun) yang memakai alas kaki. Seperti dikutip laman https://www.youtube.com/watch?v=tBrUxxf6v_w (Tawaf TV), Wakil […]

DMI Mengutuk Keras Kasus Penistaan Masjid di Sentul

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) mengutuk keras atas peristiwa penistaan agama yang terjadi pada Ahad (30/6). Dalam peristiwa ini, terdapat anjing yang dibawa masuk ke dalam Masjid Al Munawaroh, Kelurahan Sentul, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, oleh seorang ibu bernama SM (52 tahun) yang memakai alas kaki. Seperti dikutip laman https://www.youtube.com/watch?v=tBrUxxf6v_w (Tawaf TV), […]

Kementerian PPPA-DMI Sosialisasikan MRA di Kota Bontang

DMI.OR.ID, BONTANG – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) telah mensosialisasikan program Masjid Ramah Anak (MRA) di Kota Bontang, Kalimantan TImur (Kaltim), pada Selasa (25/6) pagi bertempat di Auditoirium Taman 3 Dimensi, Jalan Awang Long, Bontang, Kaltim. Tepatnya dalam acara Sosialisasi: Sinergi Mewujudkan RMA untuk Menuju Bontnag Kota Layak Anak. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Dinas […]

Bahas Ranperda Kemasjidan, DPRD Batang Hari Temui DMI

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) telah menerima kunjungan dari 16 anggota Panitia Khusus (Pansus) I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Batang Hari (termasuk staf sekretariat), Provinsi Jambi, pada Jumat (28/6) siang di Kantor PP DMI, Jakarta. Sesuai dengan surat resmi yang diterima PP DMI, pertemuan ini membahas mengenai Rancangan […]

Halal bi Halal, DMI-Telkom Bahas Konsep Masjid Digital

DMI.OR.ID, JAKARTA – Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI) telah bersilaturahim dengan para pegiat dan aktivis Masjid al-Istiqomah di Telkom Landmark Tower Lantai 8 dalam rangkaian kegiatan Halal bi Halal pada Rabu (26/6) siang. Dalam pertemuan ini turut hadir Ketua PP DMI, Drs. H. Muhammad Natsir Zubaidi, serta Ketua dan Sekretaris Departemen Komunikasi, Informasi (Kominfo), Pengembangan […]

DMI: Wujudkan Profesionalisme Berbasis Masjid

DMI.OR.ID, SIDOARJO – Para pengurus Dewan Masjid Masjid Indonesia (DMI) dan Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) harus berupaya mewujudkan profesionalisme berbasis masjid. Pemikiran fiqh seperti ini harus kita gerakkan. Pemikiran besar seperti ini harus diwujudkan, jangan yang keci-kecil saja. Termasuk bagaimana cara menjauhkan masjid dari kemiskinan. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Pimpinan Pusat (PP) DMI, Drs. H. Imam […]