Berita

Wapres Kalla: Paham Khilafah Tidak Sesuai Dengan Konsep Kenegaraan Indonesia

DMI.OR.ID, JAKARTA – Wakil Presiden (Wapres) RI, DR. H. Muhammad Jusuf Kalla, yang juga Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI), menegaskan bahwa paham khilafah yang dianut oleh organisasi kemasyarakatan (ormas) Islam Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) tidak sesuai dengan paham kenegaraan yang dianut oleh Indonesia. “Di zaman itu, kepala pemerintahan sama juga merangkap […]

Wapres Kalla: Masjid Raya Baiturrahman, Lambang Peradaban Masyarakat Aceh

DMI.OR.ID, BANDA ACEH – Masjid merupakan lambang peradaban masyarakat Aceh. Dengan perluasan Masjid Raya Baiturrahman di Kota Banda Aceh ini, semoga Aceh tetap menjadi pusat peradaban Islam di Indonesia di era modern kini. Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI), DR. H. Muhammad Jusuf Kalla, menyatakan hal itu pada Sabtu (13/5) siang, saat memberikan kata sambutan dalam […]

Wapres Kalla: Masjid Raya Baiturrahman dan Pentingnya Keadilan, Kedamaian, Kesejahteraan

DMI.OR.ID, BANDA ACEH – Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI), DR. H. Muhammad Jusuf Kalla, yang juga Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI), telah meresmikan Wajah Baru Bentang Ruang Masjid Raya Baiturrahman pada Sabtu (13/5) di Kota Banda Aceh, Aceh. Seperti dikutip dari laman http://www.antaranews.com, wajah baru bentang ruang Masjid Raya Baiturrahman itu semakin […]

Alhamdulilah, Selamat Ulang Tahun Ke-75 Wapres Jusuf Kalla

DMI.OR.ID, JAKARTA – Alhamdulillahiraabil A’lamiin, segenap keluarga besar Dewan Masjid Indonesia (DMI) turut bersyukur dan mengucapkan selamat ulang tahun yang ke 75 untuk Wakil Presiden (Wapres) RI, DR. H. Muhammad Jusuf Kalla, yang juga Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) DMI pada Senin (15/5). Semoga beliau senantiasa diberikan kesehatan, kesuksesan, umur yang panjang, dan barokah oleh […]

Wapres Kalla: Ada Empat Pertanyaan Yang Harus Dijawab Ahli-Ahli Kebencanaan

DMI.OR.ID, DEPOK – Terdapat empat pertanyaan penting yang harus dijawab oleh para ilmuwan, ahli, dan akademisi dalam hal kebencanaan, baik bencana alam maupun bencana akibat ulah manusia seperti banjir bandang dan longsor. Khususnya terkait intensitas (besaran dan pusat) gempa dan dampak gempa seperti korban jiwa dan luka-luka. Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI), DR. H. […]

Wapres Kalla: Pelajari Tsunami Aceh, Bangkitkan Kultur Sadar Bencana

DMI.OR.ID, JAKARTA – Bangsa Indonesia perlu belajar lebih mendalam dan menyeluruh dari berbagai macam kejadian bencana alam yang pernah terjadi seperti gempa bumi dan tsunami di Aceh dan Sumatera Utara (Sumut), gempa bumi dan erupsi Gunung Merapi di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), dan gempa bumi di Sumatera Barat (Sumbar). Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI), […]

MUI Selenggarakan Rakornas Komisi Dakwah dan Pengembangan Masyarakat

DMI.OR.ID, JAKARTA – Komisi Dakwah dan Pengembangan Masyarakat Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) pada Senin (8/5) malam hingga Rabu (10/5) di Hotel Santika, Jakarta Timur. Kegiatan ini mengangkat tema: Dakwah Islam Wasathiyah Sebagai Solusi Perdamaian Umat dan didukung oleh Axa Mandiri Redefining Insurance. Kegiatan ini dipimpin oleh Ketua Komisi Dakwah MUI Pusat, […]

Wapres Kalla: Fungsikan Masjid Sebagai Pusat Informasi dan Sosialisasi Kebencanaan

DMI.OR.ID, DEPOK – Masjid dapat berfungsi sebagai pusat informasi dan sosialisasi kebencanaan. Waktu sholat sebanyak lima kali dalam sehari di masjid dapat dimanfaatkan oleh ummat Islam untuk saling bersosialisasi dan berinteraksi satu sama lain terkait resiko bencana yang mungkin ada di daerahnya masing-masing Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI), DR. H. Muhammad Jusuf Kalla, yang […]

DMI: Barus, Bukti Nyata Khazanah Peradaban Islam di Nusantara

DMI.OR.ID, JAKARTA – Masjid merupakan pusat peradaban Islam di seluruh dunia, termasuk di wilayah kepulauan Nusantara. Hadirnya masjid menandai dakwah, syiar, dan peradaban Islam di Kepulauan Nusantara yang kini menjadi Republik Indonesia (RI). Ketua Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonessia (DMI), Drs. H. Muhammad Natsir Zubaidi, menyatakan bahwa tonggak peradaban Islam di Nusantara bermula di Barus, […]

Wapres Kalla Tandatangani Prasasti Masjid Al-Jami’ah, IAIN Menado

DMI.OR.ID, MANADO – Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Dewan Masjid Indonesia (DMI), DR. H. Muhammad Jusuf Kalla, yang juga Wakil Presiden (Wapres) RI, telah menandatangani prasasti Masjid Al-Jamiah di kompleks Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Manado, Sulawesi Utara, pada Ahad (23/4). Wapres Kalla menandatangani prasasti itu usai memberikan kuliah umum (studium generale) di IAIN Manado, dan membuka secara resmi […]